Fitur MultiPHP Manager di Panel Directadmin
Bagi yang sudah terbiasa menggunakan MultiPHP Manager di cpanel sangat mudah untuk pengaturan dua versi php dalam satu akun. Lalu bagaimana untuk pengaturan di panel Directadmin ? jika penggunaan di domain utama menggunakan versi PHP 7.3 dan di subdomain versi 5.6. Pengaturan ini banyak di gunakan dalam penggunaan elearning madrasah dari kemenag. Tim teknis Kuningan Hosting sudah mengantisipasi… Read More »